| Sambut HBP ke-60, Rutan Dumai dan PIPAS Rutan Dumai Gelar Donor Darah | | Warga Binaan Rutan Dumai Gotong Royong Jaga Lingkungan Blok Hunian Tetap Bersih | | Walikota Dumai H. Paisal Menjamu Masyarakat Dengan Berbagai Macam Hidangan | | Walikota Dumai Bersama Ketua TP PKK Kota Dumai Menyambut Kehadiran Masyarakat Dengan Baik | | Bupati Kasmarni Berikan Hadiah Kepada Pengurus Mushola Al Mubin Effendi Basri | | Wako Dumai Berharap Menjaga Kondisi Kesehatan dan Tampilkan Peforma Pada MTQ XLII Provinsi Riau
 
Sekda Kampar Ajak ASN Bekerja Lebih Giat Lagi
Rabu, 24-10-2018 - 08:55:10 WIB

TERKAIT:
   
 

RIAUMONITOR.COM, BANGKINAN - Sekda Kampar Drs Yusri M.Si menyampaikan, dari 12 Kabupaten/Kota, Kabupaten Kampar baru-baru ini mendapat mendapat rework level III Quality Assurance Sistim Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) dari Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BKPK) Riau.

“Ini tentunya hasil dari kerja keras kita bersama, dengan demikian saya mengucapkan terima kasih kepada seluru aparatur dan mari kita kejar dan raih prestasi dengan bekerja lebih baik lagi untuk pembangunan Kampar yang lebih maju.”himbau Sekda Kampar saat memimpin Apel Gabungan Senin, 22/10

Sekda Kampar juga mengucapkan terima kasih kepada Kepala Dinas Pendidikan dan Olah Raga beserta jajarannya karena sudah menerima atlit paragame Kabupaten Kampar yang mendapatkan 4 medali emas.

“Satu medali nilainya Rp.1,5 miliar, dan ada 4 medali yang dibawa ke Kampar, dengan demikian Indonesia memperjuangkan Kampar, maka dari itu kita patut bersyukur karena Sea games Kampar menerima medali, Paragames kita juga menerima medali, untuk itu saya sarankan agar di buat kegiatan penyerahan reward yang dilaksanakan pada tanggal 28 Okotober yang bertepatan Hari Sumpah Pemuda.”ujar Sekda Kampar

Hal ini lanjut Sekda Kampar, ada satu kebanggaan bagi kita untuk menghadirkan mereka di acara tersebut, dan dengan demikian kita harapkan ini merupakan langkah Kampar untuk selalu menerima prestasi, dan ini menandakan Kampar semakin membangun dan bangkit dalam seluruh sisi mampu maju.

Kepada Dinas Kominfo, Sekda Kampar memerintahkan agar semua prestasi-presatsi ini diekspose baik ke media daerah maupun nasional sehingga masyarakat luar daerah mengetahui bahwa kita betul-betul bekerja untuk masyarakat dalam membangun Kampar, lanjut Yusri.

Sehuhubungan adanya surat dari lembaga hukum Korpri pusat mengajukan uji material, untuk itu berkaitan dengan displin aparatur yang ada permasalahan, Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar Drs Yusri M.Si meminta Asisten Administrasi Umum Setda Kampar dan kepala BKSDM agar mengikuti perkembangan terhadap bantuan hukum yang nantinya akan dilakukan uji materi.

“Untuk sementara kita tunggu hasil uji materi tersebut, dan mudah-mudahan hasilnya membawa kebaikan untuk kita semua Aparatur.”lanjut Yusri

Selain itu tidak berapa lama lagi pertukaran tahun akan berganti, dan momen ini kita manfaatkan untuk mengundang ustad-ustad kondang. “Menyambut pergantian tahun ada baiknya kita mengundang ustad-ustad kondang, ustad somad misalnya, kenapa orang bisa kita tidak bisa, untuk itu Bagian Kesra saya minta untuk lakukan penjajakan dari sekarang.”tegas Yusri

Sekda Kampar juga menjelaskan bahwa saat ini kita sedang merubah paradigma baru yang diharapkan akan memberikan kebaikan kepada seluruh aparatur dengan tidak pergi ke luar kota untuk menghabiskan waktunya ditahun baru, dan akan lebih baik jika mendengarkan langsung tausiah para ulama melalui Taqbliq Akbar sehingga mendapatkan kebaikan di tahun yang akan datang.

Berkaitan dengan pertanggungjawaban, Sekda Kampar mengingatkan agar seluruh Administrasi diselesaikan tepat waktu, sehingga ketika tutup buku kita hanya menyusun dan merapikan saja dan jangan sampai ada ketinggalan, karena apapun yang kita kerjakan harus dipertanggungjawabkan.

“Semoga semua dapat kita selesai semua, dan selebihnya akan menjadi ibadah bagi seluruh ASN serta Kampar semakin baik”.harap Yusri (Humas/roc)***



 
Berita Lainnya :
  • Sekda Kampar Ajak ASN Bekerja Lebih Giat Lagi
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Sambut HBP ke-60, Rutan Dumai dan PIPAS Rutan Dumai Gelar Donor Darah
    02 Warga Binaan Rutan Dumai Gotong Royong Jaga Lingkungan Blok Hunian Tetap Bersih
    03 Walikota Dumai H. Paisal Menjamu Masyarakat Dengan Berbagai Macam Hidangan
    04 Walikota Dumai Bersama Ketua TP PKK Kota Dumai Menyambut Kehadiran Masyarakat Dengan Baik
    05 Bupati Kasmarni Berikan Hadiah Kepada Pengurus Mushola Al Mubin Effendi Basri
    06 Wako Dumai Berharap Menjaga Kondisi Kesehatan dan Tampilkan Peforma Pada MTQ XLII Provinsi Riau
    07 Drainase Tak Berfungsi, Sejumlah Ruas Jalan di Pekanbaru Tergenang 
    08 Bupati Kasmarni Berangkatkan 68 Peserta Menuju MTQ Riau di Dumai
    09 Lapas Kelas II Bengkalis Gelar Donor Darah
    10 PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
    11 Kadivpas Kemenkumham Riau Adakan Penguatan Pegawai dan Terapi Sehat Bagi Warga Binaan Rutan Dumai
    12 Desak Ka Balai PJN Riau Dan Ka Satker PJN Wilayah II Riau Evaluasi PPK Made Dan Hervin
    13 Bupati Siak Setir Bus Siakuw
    14 Langkah Pemkab Rohil Sikapi Momentum Hari Besar Diapresiasi
    15 H. Zukri SE Dan Wakil Bupati Nasaruddin. SH. MH Lakukan Halal Bi Halal
    16 Keberangkatan Arus Balik di Pelabuhan Dumai Capai 1.373 Orang
    17 Hoax, Kembali Beredar Nomor Whats App yang Mengatas namakan Pj Bupati Kampar.
    18 Pj Bupati Kampar Berharap Kordinasi Antar OPD Harus Diperkuat.
    19 Pj Wali Kota Silaturahmi dengan Kepala OPD dan Para Kabid Usai Lebaran
    20 ASN Pemko Pekanbaru Jangan Tambah Cuti Lebaran 2024
    21 Ketum DPP PJS, Silaturahmi Di Rumah Dinas Bupati Pelalawan
    22 Dishub Bengkalis Maksimalkan Pelayanan di Pelabuhan RoRo
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | DPRD Riau | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © MEDIA ONLINE - RIAUMONITOR.COM | INFORMASI UNTUK KEBENARAN