Selasa, 02 Juli 2024
Follow Us ON :
 
 
| Primer Merupakan Pilar Pertama Dalam Transformasi Sistem Layanan Kesehatan | | Primer Merupakan Pilar Pertama Dalam Transformasi Sistem Layanan Kesehatan | | Para Tokoh Berharap PKNR Bisa Ciptakan Terobosan Baru Untuk Lebih Baik | | Bupati Bengkalis Jawab Pandangan Fraksi Terhadap Ranperda RPJPD 2025-2045 | | Keberhasilan Polres Siak dalam Menekan Konflik Sosial | | PPDB Hari Pertama di Kota Dumai Berlangsung Lancar
 
MTQ XXII Tingkat Desa Jangkang Resmi di Buka
Minggu, 30-06-2024 - 07:01:36 WIB

TERKAIT:
   
 

Riaumonitor,com,Bengkalis -  masyarakat desa jangkang terutama panitia disibukkan dengan pawai ta'aruf dan di lanjut kan dengan Pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) XXVIII Tahun 1445 H/2024 M tingkat Desa Jangkang kecamatan Bantan kabupaten Bengkalis   oleh Camat Bantan Raffi Kurniawan S,IP.,MSI di dampingi sekcam Bantan,kasi PMd ,PJ Desa Jangkang,PJ sekecamatan Bantan dan Tamu undangan lain nya di halaman Mushalla Bustanul Arifin Dusun Utama Desa Jangkang yang sebelum nya  diawali dengan kedatangan cmat bantan di dampingi rombongan di sambut dengan bunga pencak silat,pelepasan balon terbang tanda di mulai acara di lanjutkan  pembacaan Ayat Suci Al-Qur’an dan persembahan tarian

PJ Desa Jangkang Al Amin SP, dalam sambutan nya mengatakan MTQ tingkat Desa Jangkang merupakan agenda rutin yang dilaksanakan setiap tahunnya, dalam rangka menjaring para Qari dan Qari’ah yang selanjutnya akan mengikuti MTQ di tingkat Kecamatan,kabupaten,provinsi hingga tingkat nasional

Melalui moment MTQ XXVIII tingkat Desa Jangkang ini Al Amin juga mengajak untuk berlomba mempelajari, menghayati dan mengamalkan isi kandungan Al-Qur’an sebagai budaya dan suatu kebutuhan, guna mewujudkan kehidupan yang harmoni didalam masyarakat.

“Sebagaimana kita imani bersama, kitab Suci Al-Qur’an adalah kalam Allah, ini adalah kitab suci yang diturunkan untuk menjadi tuntunan dan pegangan bagi umat manusia, agar memperoleh kebahagiaan, baik didunia maupun diakhirat,” kata Al Amin

Kepada peserta yang akan bertanding, saya ucapkan selamat mengikuti MTQ XXVIII tingkat Desa Jangkang tahun 2024. Semoga keikutsertaan dalam MTQ kali ini dapat membawa manfaat, baik secara pribadi maupun manfaat bagi masyarakat,”tutup al amin

Dan Kepada dewan hakim, kami minta betul-betul melaksanakan penilaian kepada anak kita ini dengan seadil-adilnya, sejujur-jujurnya dan setulus-tulusnya supaya kita dapat hasil yang betul maksimal sesuai dengan realita dilapangan,” harapannya

Dalam kesempatan itu Raffi Kurniawan S,IP.,MSI camat bantan menyampaikan apresiasi dan penghargaan kepada seluruh komponen masyarakat Desa Jangkang yang telah bekerja sama untuk kesuksesan pelaksanaan MTQ XXVIII tingkat Desa Jangkang tahun 2024

Raffi Kurniawan S,IP.,MSI  menambahkan MTQ dilaksanakan tidak hanya bertujuan untuk mencari Qari-Qari’ah terbaik untuk semua cabang, golongan, akan tetapi yang lebih penting dari pada itu adalah sebagai upaya untuk mensyi’ar akan keangungan dan kebenaran kitab Suci Al-Qur’an.

“Mudah-mudahan melalui kegiatan MTQ Ke XXVIII Tingkat Desa Jangkang akan mampu memotivasi generasi muda untuk mempelajari Al-Qur’an, baik dari segi bacaan maupun pemahaman” tutup nya dengan singkat

Tampak hadir pada acara tersebut ketua BPD Desa Jangkang Bhabinkamtibnas, Babinsa, Tokoh agama,tokoh pemuda serta seluruh kelembagaan dan masyarakat yang ada di Desa Jangkang.**



 
Berita Lainnya :
  • MTQ XXII Tingkat Desa Jangkang Resmi di Buka
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Primer Merupakan Pilar Pertama Dalam Transformasi Sistem Layanan Kesehatan
    02 Primer Merupakan Pilar Pertama Dalam Transformasi Sistem Layanan Kesehatan
    03 Bupati Bengkalis Jawab Pandangan Fraksi Terhadap Ranperda RPJPD 2025-2045
    04 Keberhasilan Polres Siak dalam Menekan Konflik Sosial
    05 PPDB Hari Pertama di Kota Dumai Berlangsung Lancar
    06 Launching Motto Maskot dan Jingle Pilkada 2024,
    07 Penjabat Bupati Kampar Sampaikan Laporan Kinerja Triwulan II Ke Inspektorat Jenderal Kemendagri.
    08 Upacara Hari Bhayangkara ke- 78 Tahun 2024 di Kabupaten Kampar Berjalan Hidmat, Sukses dan Lancar.
    09 Jalan Lintas Kubu Rohil Akan Diperbaiki Menggunakan Alokasi Dana DBH Sawit
    10 Pemdes Pematang Duku Laksanakan MTQ ke XXXVIII Tingkat desa Pematang Duku Tahun 2024
    11 Pembukaan MTQ Ke X Desa Pasiran tahun 2024 Hingga Penutupan Berlangsung Meriah
    12 MTQ XXII Tingkat Desa Jangkang Resmi di Buka
    13 MTQ Ke XVII Tingkat Desa Senggoro Di Halaman Masjid Al Falah Di Resmikan Oleh Camat Bengkalis.
    14 Polres Dumai Kawal Pendistribusian Logistik Pemungutan Suara Ulang ( PSU) Legislatif Pemilu 2024
    15 Dua Pelaku Pencurian Kendaraan Bermotor (Curanmor) Berhasil di Bekuk Satreskim Polres Dumai
    16 Malam Pembukaan MTQ Ke IX Tingkat Desa Pangkalan Batang Barat Tahun 1445 H/2024 M
    17 Bupati H. Zukri SE Dampingi Pj. Gubri SF Hariyanto Serahkan 189 SK PPPK Tenaga Guru di Pelalawan
    18 Pj Gubri Buka POPDA ke-16, Wabup Optimis Atlet Bengkalis Juara
    19 Pemkab Kampar Ikuti Penilaian EPSS Tahun 2024.
    20 Olahraga Bersama Hari Bhayangkara ke-78 di Polda Riau
    21 LKKS Kabupaten Kampar Selenggarakan Pelatihan Menjahit Bagi Wanita Rawan Sosial Ekonomi.
    22 Pj Gubri SF Hariyanto Serahkan Langsung SK PPPK di Siak
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | DPRD Riau | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © MEDIA ONLINE - RIAUMONITOR.COM | INFORMASI UNTUK KEBENARAN